| ISBN | : Dalam Proses |
| Kategori | : Buku Kristen Non Fiksi |
| Pengarang | : Benyamin Dadi Ratu Mofu |
| Penerbit | : Infinite Publisher |
| Kota, Tahun | : Yogyakarta, 09 Januari 2026 |
| Tebal | : 144 Halaman |
| Berat | : 190 gr |
| Panjang x Lebar | : A4 |
| Stok | : 0
|
Buku “Teori Belajar dan Praktiknya dalam Pendidikan Agama Kristen” hadir sebagai upaya untuk menjembatani khazanah teori belajar dengan pergumulan nyata para pendidik Kristen di ruang-ruang kelas dan komunitas. Belajar dipahami bukan hanya sebagai aktivitas kognitif, melainkan sebagai proses transformasi hidup yang menempatkan peserta didik sebagai pribadi yang dikasihi Allah dan sedang dibentuk untuk semakin serupa dengan Kristus. Berbagai pembahasan dalam buku ini menegaskan bahwa teori belajar, apa pun bentuknya, menemukan makna terdalam ketika diintegrasikan dengan iman, pengenalan akan firman, dan kepekaan terhadap karya Roh Kudus dalam proses belajar-mengajar.
0 Reviews